5 Jan 2014

Program C++ Variabel IP mahasiswa


Contoh Aplikasi program C++ untuk menentukan variable IP mahasiswa 

Aplikasi program C++ untuk menentukan IP mahasiswa ini dibuat untuk memberikan pemahaman terhadap pemrograman C++ dan sebagai contoh penerapan dari pemrograman C++. Pada program ini ada 2 inputan yaitu memasukkan nama dari mahasiswa dan IP yang di peroleh.
Sebenarnya program ini sangat sederhana, tetapi ini adalah tutorial dasar untuk pemrograman C++ untuk pemula sehingga bisa menambah pengetahuan dan pemahaman tentang program - program C++. Pada program ini nanti akan ada 3 kemungkinan pada outputnya yaitu "memuaskan" , "sangat "memuaskan" , dan "istimewa".

Berikut adalah script program untuk aplikasi tersebut:
#include<iostream.h>
#include<conio.h>

void main()
{
clrscr();
float IP;
char nama[20];
cout<<"masukan nama:"<<endl;
cin>>nama;
cout<<"masukan IP"<<endl;
cin>>IP;
{
if (IP>=2.00&&IP<=2.75)
cout<<"Memuaskan"<<endl;
if (IP>=2.76&&IP<=3.50)
cout<<"sangat memuaskan"<<endl;
if (IP>=3.51&&IP<=4.00)
cout<<"Istimewa"<<endl;
}
getch();
}

Terimakasih atas kunjungan anda semoga artikel ini bermanfaat bagi kita semua, khususnya para pembaca. dan jangan lupa komentarnya + join yaa sob di web ini.

0 comments:

Post a Comment

Jadilah Orang yang Bermanfaat Bagi Orang Lain.