24 Nov 2014

Menghitung Nilai Mahasiswa Java GUI


 

A.  Tentang program yang di buat
Saat kita membuat program Java GUI, yang pertama kali kita harus kuasai adalah penggunaan JFrame. Jframe digunakan untuk mendesainmodel tampilan yang didalamnya dapat kita tempatkan komponen-komponen lainnya. Untuk lebih memahami bagaimana pengunaan Java, penulis akan mencoba membandingkannya untuk program perhitungan Nilai Mahasiswa menggunakan Fungsi IF;
1.    Membuat Class Baru program perhitungan Nilai Mahasiswa pada Java Class
Untuk memulai membuat Class baru, buka program Netbeans, pilih project kemudian klik kanan dan pilih New>>Java Class. Seperti pada Program dibawah ini :
/**
 *
 * @author sahrul-ti.blogspot.com
 */
public class Ifelse {
    public static void main(String[] args) {
        Scanner s = new Scanner(System.in);
        int nilai = s.nextInt();
        if(nilai>85 && nilai <=100){
            System.out.println(“nilai anda adalah A”);
        }
        else if(nilai>75 && nilai <=85){
            System.out.println(“nilai anda adalah B”);
        }
        else if(nilai>60 && nilai <=75){
            System.out.println(“nilai anda adalah C”);
        }
        else if(nilai<=60){
        System.out.println(“nilai anda adalah D”);
        }
    }
}




2.    Membuat Class Baru program perhitungan Nilai Mahasiswa pada JFrame Form(Java GUI)

Ø  langkah pertama buat project baru dalam Java Desktop Application, kemudian rancang desain yang diinginkan, seperti gambar dibawah ini:

Ø  Kemudian klik kanan pada TogleButton, kemudian pilih Events>>Action>>Action Performed
private void jButton1ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {
int UAS = Integer.parseInt(tuas.getText());
int UTS = Integer.parseInt(tuts.getText());
int harian = Integer.parseInt(tharian.getText());
int hasil = (UAS + UTS + harian) / 3;
String grade=””;
String keterangan = “”;
if (hasil > 81) {
grade = “A”;
keterangan = “LULUS”;
} else if (hasil > 75) {
grade = “B”;
keterangan = “LULUS”;
} else if (hasil > 60) {
grade = “C”;
keterangan = “LULUS”;
} else if (hasil <= 60) {
grade = “D”;
keterangan = “TIDAK LULUS”;
}}
jTextArea1.setText(jTextField1.getText() + “\n” + hasil + “\n”  + grade + “\n” + keterangan+ “\n”);
dan saat program di run>>, maka akan tampil :
  
Selamat belajar dan semoga bermanfaat khususnya bagi pembaca.
Go sukses . . .!!!






0 comments:

Post a Comment

Jadilah Orang yang Bermanfaat Bagi Orang Lain.